ISBN : | 979-1471-37-1 |
Publisher : | PT. Demedia Pustaka |
Published : | 01 - 01 - 2008 |
Page : | 52 |
Aceh yang terletak di ujung barat Indonesia memiliki kuliner yang unik. Pengaruh kuliner Arab dan Siam, sangat terasa berbaur dengan seni memasak Melayu. Spicy, sarat bumbu dan kerap menggunakan daun kari ( curry leaf/ murraya koenigii L). Daun ini sering digunakan dalam olahan ikan dan daging, karena aromanya yang tajam mampu mengurangi anyir ikan. Dalam buku ini, Demedia ingin berbagi pengetahuan dengan pembaca, tentang masakan Aceh yang unik dan berbeda dengan masakan khas daerah lain. Di dalamnya terdapat pula minuman segar dan beberapa makanan kecilnya.